Text
Mengetuk Pintu Langit : Zikir, Doa & Amalan Pembuka Rahmat Allah
Banyak orang yang tidak tahu bahwa langit itu memiliki beberapa tingkat dan berpintu-pintu.Dalam sebuah riwayat, satu daun pintu lebarnya sepanjang perjalanan tujuh puluh tahun.Ia adalah gerbang antara keberadaan manusia dan penghuni langit termasuk Sang Maha Kuasa,Allah Swt.Doa dan zikir yang dipanjatkan harus melalui pintu tersebut, termasuk roh dan para malaikat pun melewatinya.Banyak ayat dalam Al-Qur'an maupun Al-Hadits yang menyinggung hal tersebut.
Tidak tersedia versi lain